loading...

Manajemen Sumber Daya Manusia



Gambar dari Pixabay

Definisi dari SDM adalah Individu-individu yang memberi sumbangan berharga pada pencapaian tujuan sistem organisasi bisnis. Dimana sumbangan merupakan hasil produktivitas pada posisi yang dipegang.
Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) adalah pemanfaatan para individu untuk mencapai tujuan-tujuan organisasi. (Mondy 2008)
Tujuan manajemen sumber daya manusia adalah meningkatkan kontribusi produktif para karyawan bagi organisasi secara stratejik, etis, dan bertanggung jawab sosial. (Werther & Davis 1996)
SDM adalah aset yang harus dikelola secara cermat dan sejalan dengan kebutuhan organisasi. (Schuler & Jackson 2006)
Tujuan-Tujuan MSDM
1. Tujuan Organisasional
2. Tujuan Fungsional
3. Tujuan Kemasyarakatan
4. Tujuan Personal
Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia menurut Werther & Davis 1996
1. Persiapan dan Seleksi
Analisis dan Desain Jabatan
Perencanaan SDM
Rekrutmen
Seleksi
2. Pengembangan dan Evaluasi
Orientasi, Penempatan, dan PHK
Pelatihan dan Pengembangan
Perencanaan Karir
Penilaian Kinerja 
3. Kompensasi dan Proteksi
Upah/Gaji, Insentif, Tunjangan, dan Layanan
Keamanan, Keselamatan, dan Kesehatan
4. Hubungan Kekaryawanan dan Audit
Hubungan Kekaryawanan
Hubungan Serikat Pekerja-Manajemen
Audit MSDM

Untuk lebih jelas silahkan memperhatikan video berikut ini
Sumber: F Tjiptono, 2000 “Strategi bisnis Modern”, Andi Ofset, Yogyakarta

               H Umar, 2003 “Business an Introduction”, Gramedia Pustaka Utama, Jakarta
loading...

Post a Comment

0 Comments